Pemkot Padang Panjang Kagumi Manajemen Owabong

PURBALINGGA – Pemerintah Kota Padang Panjang, Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) menganggumi manajemen pengelolaan obyek wisata air Bojongsari. Dari asset awal tahun 2005 sebesar Rp 13,5 miliar, kini Owabong sudah memiliki asset sekitar Rp 60 miliar. Sementara pendapatan kotor tahun ini ditarget sekitar Rp 29 miliar, dan pendapatan disetor ke kas daerah sebagai PAD (Pendapatan Asli…

Read More

Media Massa Diminta Ikut Bangun Dunia Pariwisata

Media masaa baik itu elektronik maupun cetak memiliki peran penting untuk menyebarkan berbagai informasi, salah satunya mengenai pariwisata baik tingkat nasional maupun daerah yang destinasi wisatanya belum terjamah dan memerlukan sentuhan peran media. Karena peran sebuah media melalui pemberitaan yang positif  dan berimbang dapat membangun imej dan mempengaruhi serta mampu memperbaika citra suatau daerah dengan…

Read More

Air Terjun Tanalum Potensi Dikembangkan Sebagai Wisata Petualangan Kelas Internasional

PURBALINGGA – Sejumlah air terjun di wilayah Desa Tanalum, Kecamatan Rembang, sangat berpotensi untuk dikembangkan sebagai wisata petualangan alam. Selain air terjunnya sebagai ikon utama wisata, juga lokasi perbukitan yang mendukung untuk wisata petualangan. “Kami sudah melakukan survei dan membandingkan dengan sejumlah tempat sejenis di Jawa dan luar Jawa, potensi air terjun Tanalum sangat prospektif…

Read More

Air Terjun Tanalum Potensi Dikembangkan Sebagai Wisata Petualangan Kelas Internasional

PURBALINGGA – Sejumlah air terjun di wilayah Desa Tanalum, Kecamatan Rembang, sangat berpotensi untuk dikembangkan sebagai wisata petualangan alam. Selain air terjunnya sebagai ikon utama wisata, juga lokasi perbukitan yang mendukung untuk wisata petualangan. “Kami sudah melakukan survei dan membandingkan dengan sejumlah tempat sejenis di Jawa dan luar Jawa, potensi air terjun Tanalum sangat prospektif…

Read More